Pages

Showing posts with label JAKARTA PUSAT. Show all posts
Showing posts with label JAKARTA PUSAT. Show all posts

Jakarta Pusat


Gambaran Umum Kota administrasi Jakarta Pusat

Posisi kota adminstrasi Jakarta Pusat terletak antara 106°.58’.18” BT dan 6°.23’.54” LS. Permukaan tanahmya relatif datar, terletak sekitra 4 m diatas permukaan laut dan luas wilayahnya 48,13 km2. Jakarta Pusat yang berada di jantung ibu kota Jakarta mempunyai kekhususan diantaranya sebagai pusat pemerintahan nasional, pusat keuangan dan bisnis. Disebelah utara dibatasi oleh wilayah Jakarta Utara dan Barat, sebelah timur dengan Jakarta Timur, batas selatan dengan Jakarta Selatan dan Timur, serta disebelah barat dengan Jakarta Barat.

Jakarta pusat merupakan pusatnya perkantoran. Jumlah mal yang terdapat di jakarta pusat sangat banyak antara lain, Gajah Mada Plaza, ITC Cempaka Mas, Menteng Plaza, Plaza Indonesia, EX Plaza Indonesia, Sarinah Plaza, Grand Indonesia Shopping Town, Plaza Atrium, Lifestyle X'nter, Senayan City, Plaza Senayan, Dusit Mangga Dua, Mall Mangga Dua, Harco Mas Mangga Dua, Mangga Dua Square, ITC Roxy Mas, MGK Kemayoran, Thamrin City, Atrium Senen, Pasar Tanah Abang.

Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat

Kecamatan Sawah Besar terdiri dari 5 kelurahan. Kelurahan terluas adalah kelurahan Gunung Sahari Utara dengan luas wilayah 1,90 Km2 atau 30,81% dari luas wilayah Kecamatan Sawah Besar.

Untuk memudahkan administrasi wilayah, kelurahan yang merupakan bentuk pemerintahan terkecil dibagi lagi ke dalam satuan lingkungan setempat, yang dikenal dengan nama Rukun Warga. Tahun 2009 tercatat ada 49 RW dan 600 RT yang terdapat di Kecamatan Sawah Besar.

Profil Kecamatan Sawah Besar

KELURAHAN
LUAS(Km2)
KK
RT
RW
Mangga Dua Selatan
1,29
11.673
133
12
Karang Anyar
0.51
8.919
167
13
Pasar Baru
1.89
4.626
76
8
Gunung Sahari Utara
1,90
4.467
99
7
Kartini
0,57
6.478
125
9
TOTAL
6,16
36.163
600
49
Sumber: Kecamatan Sawah Besar Dalam Angka 2010

Jumlah penduduk menurut jenis Kelamin
KELURAHAN
LUAS(Km2)
Laki Laki
Perempuan
Total
Mangga Dua Selatan
1,29
12.717 11.813 24.530
Karang Anyar
0.51
13.455 12.921 26.376
Pasar Baru
1.89
6.909 6.754 13.663
Gunung Sahari Utara
1,90
7.887 8.106 15.993
Kartini
0,57
10.980 11.188 22.186
TOTAL
6,16
51.966
50.782
102.748
Sumber: Kecamatan Sawah Besar Dalam Angka 2010

Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat

Kecamatan Kemayoran terdiri dari 8 kelurahan. Kelurahan terluas adalah kelurahan Gunung Sahari Selatan, dengan luas wilayah 1,53 Km2 atau 21,11% dari luas wilayah Kecamatan Kemayoran.  

Untuk memudahkan administrasi wilayah, kelurahan yang merupakan bentuk pemerintahan terkecil dibagi lagi ke dalam Satuan Lingkungan Setempat yang dikenal dengan Rukun Warga. Tahun 2009 tercatat ada 77 RW dan 1.031 RT di Kecamatan Kemayoran



Profil Kecamatan Kemayoran

KELURAHAN
LUAS(Km2)
KK
RT
RW
Harapan Mulya
0,53
6.448
121
9
Cempaka Baru
0,99
7.868
138
10
Sumur Batu
1,15
11.452
105
8
Serdang
0,82
7.432
113
7
Utan Panjang
0,54
7.361
139
10
Kebon Kosong
1,16
7.027
170
13
Kemayoran
0,53
5.187
119
10
Gunung Sahari Selatan
1,53
4.925
126
10
TOTAL
7,25
57.695
1.031
77
Sumber: Kecamatan Kemayoran dalam Angka 2010


Jumlah Penduduk menurut jenis kelamin Kecamatan Kemayoran
KELURAHAN
LUAS(Km2)
Laki - Laki
Perempuan
Total
Harapan Mulya
0,53
10.544 10.124 20.668
Cempaka Baru
0,99
16.716 15.227 31.943
Sumur Batu
1,15
10.519 10.379 20.898
Serdang
0,82
13.237 13.089 26.326
Utan Panjang
0,54
13.737 13.228 26.965
Kebon Kosong
1,16
11.636 11.034 22.670
Kemayoran
0,53
9.905 9.708 19.613
Gunung Sahari Selatan
1,53
9.961 8.447 18.408
TOTAL
7,25
96.255 91.236 187.491
Sumber: Kecamatan Kemayoran dalam Angka 2010

Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat

Kecamatan Menteng terdiri dari 5 kelurahan. Kelurahan terluas adalah kelurahan Menteng dengan luas wilayah 2,44 km2 atau 37,33% dari luas wilayah kecamatan Menteng


Kelurahan Pegangsaan adalah kelurahan dengan kepadatan penduduk tertinggi di Kecamatan Menteng, yaitu 22.062 jiwa/km2. Sedangkan terendah adalah Kelurahan Gondangdia, yang hanya 3.387 jjiwa/km2. Kepadatan penduduk untuk Kecamatan Menteng adalah 10.722 jiwa/km2.

Rasio Jenis kelamin untuk Kecamatan Menteng adalah 100,03 artinya adalah ada 10.003 penduduk laki laki setiap 10.000 penduduk perempuan.


Profil Kecamatan Menteng
KELURAHAN
LUAS(Km2)
KK
RT
RW
Menteng
2,44
4.711
137
10
Pegangsaan
0,98
10.780
104
8
Cikini
0,82
2.258
66
5
Gondang dia
1,46
1.320
40
5
Kebon Sirih
0,83
3.459
77
10
TOTAL
6,53
22.528
424
38
Sumber: Kecamatan Menteng dalam Angka 2010


Kelurahan
Luas Wilayah (Km2)
Laki Laki
Perempuan
Total
Menteng
2,44
11.352
11.449
22.801
Pegangsaan
0,98
10.866
10.755
21.621
Cikini
0,82
4.164
4.221
8.385
Gondangdia
1,46
2.358
2.587
4.945
Kebon Sirih
0,83
6.274
5.992
12.266
Total
6,53
35.014
35.004
70.018
 Sumber: Kecamatan Menteng dalam Angka 2010

Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat

Kecamatan Tanah Abang terdiri dari 7 kelurahan. Kelurahan terluas adalah Kelurahan Gelora, dengan luas wilayah 2,59 Km2 atau 27,84% dari luas wilayah Kecamatan Tanah Abang.

Rukun Warga dipimpin oleh satu Ketua RW dan satu RW terdiri atas bebearapa Rukun Tetangga yang masing-masing dipimpin oleh satu Ketua RT. Tahun 2009 tercatat ada 67 RW dan 726 RT di Kecamatan Tanah Abang.


Profil Kecamatan Tanah Abang

KELURAHAN
LUAS(Km2)
KK
RT
RW
Kampung Bali
0,73
3.224
81
10
Kebon Kacang
0,71
5.318
152
11
Kebon Melati
1,26
6.557
168
15
Petamburan
0,90
9.815
119
11
Karet Tengsin
1,53
4.191
70
9
Bendungan Hilir
1,58
5.194
124
9
Gelora
2,59
732
12
2
TOTAL
9,30
35.031
726
67
Sumber: Kecamatan Tanah Abang Dalam Angka 2010

Jumlah Penduduk menurut jenis kelamin

KELURAHAN
LUAS(Km2)
Laki Laki
Perempuan
Total
Kampung Bali
0,73
5.889 5.610 11.499
Kebon Kacang
0,71
9.575 9.375 18.950
Kebon Melati
1,26
13.524 12.904 26.428
Petamburan
0,90
12.792 12.831 25.623
Karet Tengsin
1,53
7.884 7.410 15.294
Bendungan Hilir
1,58
10.259 10.013 20.272
Gelora
2,59
1.234 1.237 2.471
TOTAL
9,30
61.157
59.380
120.537
Sumber: Kecamatan Tanah Abang Dalam Angka 2010

Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat

Profil Kecamatan Cempaka Putih


KELURAHAN
LUAS(Km2)
KK
RT
RW
Rawasari
1,25
5.052
112
9
Cempaka Putih Timur
2,22
14.227
106
8
Cempaka Putih Barat
1,22
7.731
151
13
TOTAL
4,69
27.060
369
30
Sumber: Kecamatan Cempaka Putih Dalam Angka 2010